Sunday, January 12, 2014

Perbedaan Mendidik dengan Membina

Perbedaan Mendidik dan Membina

a.     Mendidik
Mendidik yaitu proses mentransfer (memberi) ilmu/ pengetahuan dari pendidik (guru) ke peserta didik (Murid, siswa) agar menjadi orang dewasa yang berpengetahuan. 
 








b.     Membina
Membina yaitu proses membentuk dan mempersiapkan orang yang sudah berpengetahuan dengan berbagai wawasan, keterampilan dan melatih berpikir serta berjiwa besar sehingga mampu menjadi seorang yang bisa mentransfer (memberi) ilmu kepada orang lain (mendidik) dan membina. Orangnya disebut Pembina, Caranya disebut Membina, Peserta didik atau murid yang dibina disebut Murid/ Siswa Binaan. 

No comments :

Post a Comment